• MTS NEGERI 4 BANTUL
  • Madrasah Mandiri dan Berprestasi

Pesan Kepala MTsN 4 Bantul dalam Upacara Penutupan Matsaba Super Camp 7

Bantul ( MTsN 4 Bantul) - Kegiatan Kemah Matsaba Super Camp 7 telah berakhir pada Sabtu (18/05/2024). Selanjutnya diadakan upacara penutupan yang dipimpin langsung oleh Sugeng Muhari, S.Pd, Si, M.Pd selalu kepala madrasah. Upacara penutupan tersebut berlangsung di Bumi Perkemahan Pancoh, Turi Sleman Yogyakarta.
Sugeng Muhari dalam sambutannya menyampaikan pesan kepada peserta agar tetap melaksanakan hal- hal baik yang sudah didapatkan selama mengikuti kegiatan perkemahan. "Kalian tentunya selama mengikuti kegiatan dapat merasakan bagaimana rasanya hidup sendiri tanpa orang tua. Kalian juga dituntut melakukan segala hal dengan disiplin dan tanggung jawab." Tutur Sugeng. " Pesan saya semua hal- hal baik yang kalian dapatkan selama mengikuti kegiatan perkemahan tetap kalian lakukan dalam kehidupan sehari-hari selanjutnya!", tambah Sugeng.
Upacara penutupan pun berjalan dengan lancar dan khidmat. Pada akhir kegiatan upacara disampaikan pengumuman hasil kegiatan. Di antaranya adalah pengumuman juara 1,2, dan 3 regu tergiat putra dan putri, Kakak penggalang tergalak, paling rapi, dan paling ramah.
Dheo, salah satu pimpinan regu yang memperoleh juara 2 regu tergiat terlihat kaget sekaligus gembira setelah regunya dinyatakan sebagai juara dua regu tergiat. " Alhamdulillah... Saya kaget tapi juga merasa senang ketika mendengar kalau regu kami sebagai juara dua regu tergiat." Ungkap Dheo . (rtm).

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Usai Pengajian Tri Wulan MTsN 4 Bantul, Kelas 8B Galakkan Kumpulan POT

Bantul (MTsN 4 Bantul) — Pengajian Tri Wulan MTsN 4 Bantul dilaksanakan pada hari Sabtu (31/8) pada pagi hari tepatnya pukul 06.45. Pengajian ini selain mempererat ukhuwah keluarg

04/09/2024 11:27 - Oleh Admin Berita - Dilihat 13 kali
Ustad Haris Darmawan Berikan Tauziah dalam Pengajian Orang Tua Wali Siswa MTsN 4 Bantul

Bantul(MTsN 4 Bantul)-Pengajian orang tua wali siswa kembali dilaksanakan di MTsN 4 Bantul dihadiri oleh seluruh orang tua wali siswa yang berjumlah 723 orang dan 69 segenap guru dan pe

01/09/2024 19:14 - Oleh Admin Berita - Dilihat 23 kali
Sensasi Kompetisi MTsN 4 Bantul Warnai Pemboyongan Dirgahayu RI

Bantul (MTsN 4 Bantul) — Republik Indonesia nyaris berusia 79 tinggal menghitung hari. Tak menyia-nyiakan agenda tahunan ini, MTsN 4 Bantul mewarnai pemboyongan Dirgahayu RI pada

16/08/2024 15:52 - Oleh Admin Berita - Dilihat 50 kali
Kepala MTsN 4 Bantul Membuka Acara Lomba HUT RI Ke-79

Bantul (MTsN 4 Bantul)- Dalam upaya memperingati hari kemerdekaan negara Republik Indonesia yang ke-79, MTsN 4 Bantul adakan berbagai macam perlombaan pada Kamis (15/08/2024). Lomba-lom

15/08/2024 14:21 - Oleh Admin Berita - Dilihat 64 kali
Belajar Inovatif, Guru MTsN 4 Bantul menggunakan Pembelajaran Berbasis Kuis

Bantul-MTsN 4 Bantul)-Dalam upaya meningkatkan pembelajaran Akidah Akhlak di MTsN 4 Bantul, guru Akidah Akhlak melaksanakan pembelajaran dengan memanfaatkan game interaktif Quizizz. Kep

05/08/2024 10:39 - Oleh Admin Berita - Dilihat 67 kali
Bangun Karakter, Guru Prakarya MTsN 4 Bantul Ajak Siswa Kerja Bakti Bersihkan Lab Karya

Bantul (MTsN 4 Bantul) — MTsN 4 Bantul memiliki ruang kesenian atau sering disebut Lab Karya yang terletak di ujung madrasah. Lab dengan fasilitas peralatan boga, seni rupa, praka

31/07/2024 10:21 - Oleh Admin Berita - Dilihat 122 kali
Support Bantul Expo, MTsN 4 Bantul Tampilkan Pelayanan dan Karya Terbaik Siswa

Bantul (MTsN 4 Bantul) — Bantul Expo resmi diadakan dalam rangkaian hari jadi kabupaten Bantul ke 193. Kementerian Agama Kabupaten Bantul membuka stand untuk mewadahi kreatifitas

31/07/2024 09:22 - Oleh Admin Berita - Dilihat 69 kali
Ciptakan Kelas Nyaman, Siswa MTsN 4 Bantul Kerja Bakti

  Ciptakan Kelas Nyaman, Siswa MTsN 4 Bantul Kerja Bakti Hari   Bantul ( MTsN 4 Bantul) - Siswa MTsN 4 melakukan kerja bakti di hari pertama masuk menjelang kegiatan belaja

21/07/2024 09:23 - Oleh Admin Berita - Dilihat 110 kali
Gelar Wisuda Kelas 9, MTsN 4 Bantul Apresiasi Siswa Berprestasi

Bantul (MTsN 4 Bantul) — Resmi setelah sidang kelulusan kelas 9 MTsN 4 Bantul, kini menghasilkan pengumuman bahwa seluruh siswa kelas 9 MTsN 4 Bantul berhasil lulus 100%. Sehingga

03/07/2024 11:47 - Oleh Admin Berita - Dilihat 138 kali
MTsN 4 Bantul Lancarkan Pembagian Rapor dan Apresiasi Siswa

Bantul (MTsN 4 Bantul) — Hari Jumat (21/6), MTsN 4 Bantul melancarkan kegiatan pembagian rapor kelas 7 dan 8 bertempat di madrasah. Para wali kelas telah menyiapkan rapor sebaik-b

03/07/2024 09:50 - Oleh Admin Berita - Dilihat 143 kali